Walikota Bitung Cek Posko Penyekatan

BITUNG, MANADOLIVE.CO.ID- Walikota Bitung Ir.Maurits Mantiri, MM Kamis 6 Mei 2021 melakukan pengecekan kesiapan posko operasi ketupat. Salah satu di Posko Penyekatan Sagerat bersama Forkopimda.

Menurutnya hal itu sangat tepat dalam memutus mata rantai penyebaran virus Covid serta pembatasan orang yang bakal mudik.

Kapolres Bitung AKBP Indrapramana melaporkan bahwa seluruh petugas disiagakan 1×24 jam di masing-masing posko dengan petugas kesehatan. (Red)




Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *